Rahasia Kecantikan Putri Raja Dari Eropa

Rahasia Kecantikan Putri Raja Dari Eropa

Rahasia Kecantikan Putri Raja Dari Eropa -Mendengar kata kerajaan, mungkin yang terbayang di benak Anda adalah istana yang megah, raja yang gagah, pangeran tampan, serta ratu dan putri yang cantik jelita.

Yup, cantik jelita. Hal tersebut selalu identik dengan hampir semua ratu dan putri kerajaan. Entah yang dilahirkan sebagai putri, atau yang menjadi putri karena dinikahi sang pangeran, setiap putri pasti memiliki rahasia untuk menjaga kecantikannya, karena mereka diharuskan tampil selalu cantik. Hmm, kira-kira apa saja rahasianya agar mereka selalu tampak cantik ya? 

Rahasia Kecantikan Putri Raja Dari Eropa

Rahasia Kecantikan Putri Raja Dari Eropa
Rahasia Kecantikan Putri Raja Dari Eropa

berikut ini Rahasia Kecantikan Putri Raja Dari Eropa diantaranya :

  • Marie Antoinette

Ratu Prancis ini memiliki ramuan masker andalan yang hingga saat ini masih banyak digunakan oleh wanita-wanita di Prancis. Apa saja bahannya? Dua sendok teh cognac, 1/3 cup susu bubuk, satu putih telur, air perasan satu buah lemon. Cognac menstimulasi sirkulasi darah dan mengecilkan pori-pori, sementara putih telur memperbaiki jaringan kulit. Asam laktat dari susu dapat menghancurkan sebum, dan asam sitrat dari lemon dapat mengangkat sel-sel kulit mati.

  • Queen Elizabeth I

Di era Elizabeth, penggunaan makeup dihindari karena dipercaya dapat menghalangi energi positif. Namun, kulit pucat sangat populer saat itu, sehingga banyak wanita memakai timah dan arsenik untuk memberi efek pucat pada wajahnya, dan sayangnya mereka tidak tahu bahwa zat-zat itu beracun. Ratu Elizabeth I selalu menggunakan makeup putih untuk mempertahankan imagenya sebagai "Virgin Queen". Produk kecantikan yang paling terkenal adalah ceruse, campuran antara timah putih dan cuka. Dahi lebar juga sangat digemari kala itu. Banyak wanita, termasuk sang ratu, mencukur rambut di bagian atas dahi untuk membuat dahinya tampak lebih lebar.

  • Queen Victoria

Ratu Inggris ini menangkal bau-bau tidak sedap dengan cara selalu memakai parfum minyak mawar pada sarung tangannya

  • Queen Elizabeth II


Ratu cantik ini penggemar berat lipstik. Ratu ini bahkan membuat lipstik yang warnanya serasi dengan warna jubah penobatannya pada saat upacara penobatan tahun 1952, yang disebut The Balmoral Lipstick.

  • Grace Kelly, Princess of Monaco


Seniman yang menjelma sebagai bangsawan ini dikenal rajin memakai hand cream. Dia berpendapat bahwa, tangan adalah bagian tubuh yang paling menampakkan tanda penuaan

nah itulah serangkaian artkel yang bisa admin sampaikan mengenai Rahasia Kecantikan Putri Raja Dari Eropa semoga bermanfaat dan selamat mencoba

Bagikan ke :

Facebook Google+ Twitter
Posted by Unknown, Published at 00.30
Copyright © 2013 Tips kesehatan terbaru | ARIS MIRANTO